Thursday, December 31, 2015

Kelebihan! Mendownload File Lewat Torrent #JHedzWorlD




Bagi

orang yang suka download film, game maupun software di internet,

mungkin sudah sangat sering menjumpai file tertentu yang terdapat

torrent dalam pilihan pengunduhanya, tidak sedikit orang yang lebih suka

download lewat torrent ketimbang download file seperti biasa, hal itu

dikarenakan download lewat torrent lebih leluasa saat mempause dan

resume proses download dan juga kecepatan download yang ditawarkan

torrent lebih maksimal.



Baca Juga :



Tidak hanya itu saja, masih ada lagi kelebihan download

yang ditawarkan torrent dibanding download seperti biasa yang membuat

sebagian orang lebih suka mendownload file menggunakan torrent, Berikut ini akan saya ulas beberapa kelebihan yang dimiliki torrent untuk mendownload file.



Kelebihan Torrent Untuk Mendownload File


1. Kecepatan Download Lebih Maksimal


Kecepatan

yang didapatkan saat download menggunakan torrent nantinya akan lebih

maksimal, karena di torrent kecepatanya sesuai yang diberikan layanan

provider internet yang digunakan, jadi berbeda dengan download file

seperti biasa yang biasanya dari pihak filesharing akan membatasi

bandwitch kecepatanaya.

 
2. Anti Gagal Saat Download File


Jika

mendownload menggunakan torrent tidak perlu khawatir lagi akan

kegagalan download, jika di suatu saat kuota data habis atau koneksi

tiba-tiba terputus nanti proses downloadnya akan otomatis terpause jadi

bisa di resume saat ingin melanjutkanya lagi.



3. Dapat Memilih File Yang Di Download


Kamu

dapat memilih file mana yang kamu inginkan untuk di download, contoh

disaat kamu sedang mendownload film yang sekaligus di dalamnya terdapat

file subtitle dan kamu sudah punya subtitle nya kamu bisa mendownload

filmnya saja tanpa harus mengunduh file subtitle nya.



4. Tidak Mengganggu Kecepatan Browsing


Kamu

bisa browsingan bebarengan dengan proses download tanpa perlu khawatir

mengurangi kecepatan internet saat browsing, jadi kecepatan internet dan

juga download sama-sama stabil.



5. Dapat Di Resume Dalam Jangka Waktu Yang Lama


Di

saat sedang dalam proses download sedang berjalan tiba-tiba kehabisan

kuota dan harus menunggu beberapa hari untuk beli kuota lagi, di torrent

kamu bisa pause proses download dan me resume kembali dalam waktu yang

lama tanpa khawatir mengulangi proses download dari awal lagi.



6. Ukuran File Torrent Yang Kecil


Sebelum

mendownload file yang di inginkan lewat torrent, kamu terlebih dahulu

mendownload file berukuran kecil ber ekstensi torrent, file tersebut

berisi informasi dari file yang nantinya kamu download lewat torrent.



Dari

keenam kelebihan diatas terdapat juga kelemahan mendownload file dari

torrent seperti malaware, kecepatan download yang tidak menentu dsb,

Sekian Informasi yang dapat saya sampaikan, Semoga Bermanfaat.


Jangan Lupa Juga Like Fans Page SosialBox di Facebook, Untuk Mendapat Informasi Terkini di Website SosialBox.






This entry passed through the Full-Text RSS service – if this is your content and you’re reading it on someone else’s site, please read the FAQ at fivefilters.org/content-only/faq.php#publishers.


JHedzWorlD


AIM GLOBAL






No comments:

Post a Comment